Renungan : Ketahuilah wahai anak-anaku


Ketahuilah wahai anak-anak..
Bagaimana pengharapan orang tua agar bisa mendapatkan seorang anak...
Berkonsultasi dan berobat kesana kemari...
Berdoa siang dan malam...
Bahagia tiada terkira ketika kehamilan menjelang..
Mual dan muntah tidak di hiraukan...
Terkadang sempat putus asa...
Nafas terasa sesak dan berat...
Badan lemah lunglay tak berdaya...
Karena makanan lebih banyak keluar dari pada di cerna...
Terus berulang sampai sembilan bulan...
Satu menit terasa setahun...
Setiap saat di bayang-bayangi kematian...
Apalagi menjelang masa kelahiran...
Setelah engkau lahir, orang tua sangat bahagia...
Segala sakit dan penderitaan sudah tidak rasa...
Tetapi kelelahan belum begitu sirna..
Karena tangismu memcahkan setiap keheningan malam..
Engkau di jaga dan di sayang sepenuh hati...


Menurutmu apa yang akan di dapat orang tua, setelah sekian banyak pengorbanan..???


Menurutmu apa yang di inginkan orang tua setelah mencurahkan segala waktunya untukmu...???

Post a Comment

14 Comments

  1. hiks jadi pengen nangis nih mas, ingat semua yang dilakukan orang tua karena saya menjadi orang tua tau persis apa yang saya lakukan ,seperti cermin

    ReplyDelete
    Replies
    1. klo lahir secara normal pasti terasa banget ya..

      Delete
    2. iya sih, tapi karena dokter juga, saya harus merelakan istri saya lahiran secara operasi

      Delete
    3. gak papa kang zaf.. masih ada waktu koq..

      Delete
  2. Sejuk sekali mas pay....jadi inget ma ortu nih... thanks renungannya mas pay..

    ReplyDelete
    Replies
    1. thanks juga.. nanti AC nya saya matikan

      Delete
    2. ini bukan sejuk karena AC Mas, tapi dari daun bambu yang semilir. padahal kalo malem di situ ada gendruwonya

      Delete
    3. lalu dalam perjalanan waktu, si anak akan berani kepada ibunya? lalu menghujatnya bahkan ada yang membunuhnya? itulah sebagian fragmen getir tentang kisah anak manusia. na'udzubillah.

      Ya Allah, jadikan kami anak-anak yang selalu berbakti kepada kedua orang tua kami, dan berikan kami generasi yang kelak akan memberikan semilirnya doa dalam keheningan di alam kubur kami.

      Delete
  3. setelah saya baca postingan ini saya sadar...sayta terlalu banyk dosa kepada orang tuaku. hiks.....

    ReplyDelete
  4. yang pasti selama orang tua kita masih ada kebanyakan mereka akan menyambung lagi pengorbananya untuk cu2nya sob alias pengornanan tiada ahir..semoga beliau2 mendapat anak-anak yang sholeh tentunya..ijin nangis sob.yaaa

    ReplyDelete
    Replies
    1. cup cup cup
      kak mahbub ,,,,, ni maya kasih tisu

      Delete
    2. kasih ibu kepada beta
      tak terhingga sepanjng masa
      hanya memberi tak harap kembali
      seperti sang surya menyinari dunia

      Delete